Lowongan Kerja Medan Oktober 2022 D3 Di PT Daya Adicipta Sandika
REKRUTMEDAN.COM - Lowongan Kerja Medan Oktober 2022 - Selamat berjumpa kembali dengan www.rekrutmedan.com sumber informasi lowongan kerja terbaru, terupdate dan terpercaya.
Berikut kami sampaikan informasi Lowongan Kerja dari PT Daya Adicipta Sandika merupakan perusahaan yang sedang berkembang dan bergerak di bidang otomotif roda empat dengan produk Toyota di wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya. PT Daya Adicipta Sandika adalah bagian dari Daya Group (www.daya-adicipta.com), di mana pada tahun 1998, Daya Group bergabung dengan perusahaan-perusahaan Bapak TP Rachmat lainnya dan menjadi satu bentuk korporasi yang dinamakan PT Triputra Investindo Arya atau dikenal dengan Triputra Group (www.triputra-group.com). Bapak TP Rachmat yang puluhan tahun pernah menjabat CEO adalah orang yang turut membesarkan nama PT Astra Internasional Tbk. Hal inilah yang membuat Triputra Group menjadi peringkat ke-9 dari 100 perusahaan grup di Indonesia (versi Globe Asia Magazine, 2011). Silahkan kunjungi website kami di www.daya-toyota.com.
Saat ini kami membuka lowongan kerja untuk posisi sebagai berikut:
Posisi :
Staf Administrasi
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal D3 dari semua jurusan
- Pengalaman minimal 1 tahun sebagai Staf Administrasi di otomotif roda empat
- Mampu menggunakan MS Office dengan baik
- Mampu bekerja secara individu dan juga di dalam tim
- Penempatan di cabang Cakung (Jakarta Timur)
Update info loker terbaru di IG @rekrutmedan1 - FB @Karir Medan - Tiktok @rekrutmedan
Cara Melamar
Bila Anda berkeinginan dan punya minat bekerja dengan kualifikasi di atas buat lamaran secara lengkap.
Silakan kirim berkas lamaran anda : DAFTAR
Posting Komentar
0 Komentar