Lowongan Kerja Medan Mei 2021 Lulusan S1 Di PT Len Industri (Persero)





REKRUTMEDAN.COM - Lowongan Kerja Medan Mei 2021 - Selamat berjumpa kembali dengan www.rekrutmedan.com sumber informasi lowongan kerja terbaru, terupdate dan terpercaya.

Berikut Informasi Lowongan Kerja dari PT Len Industri (Persero). PT Len Industri (Persero) sebagai perusahaan peralatan elektronik industri yang dimiliki Pemerintah Indonesia (BUMN) yang berkantor pusat di Bandung, Jawa Barat. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1965.  Pada tahun 2015, PT Len Industri (Persero) membukukan pendapatan senilai Rp2,1 triliun dari beberapa proyek strategis di Indonesia terutama dari sektor persinyalan Kereta Api (KA).

PT Len Industri (Persero) saat ini berada di bawah koordinasi Kementrian Negara BUMN dengan kepemilikan saham 100% oleh Pemerintah Republik Indonesia. Selama ini, Len telah mengembangkan bisnis dan produk-produk dalam bidang elektronika untuk industri dan prasarana.



PT Len Industri (Persero) mencari kandidat untuk mengisi lowongan sebagai berikut : 

Posisi :

Staff Legal

Spesifikasi Umum

  1. Pria/ Wanita, Warga Negara Indonesia (WNI);
  2. Usia maksimal 27 tahun, sehat jasmani & rohani, tidak terlibat narkoba/ obat terlarang lainnya;
  3. Pendidikan minimal S1- Hukum, IPK minimal 3.0;
  4. Telah menjadi Anggota PERADI/ lulus Pendidikan Advokat (nilai tambah);
  5. Penguasaan bahasa Inggris & ketrampilan komputer (minimal Windows, MS Office);
  6. Memiliki integritas/ dedikasi untuk perusahaan, tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat dari instansi pemerintah/ swasta, tidak pernah dinyatakan bersalah melakukan tidak pidana pengadilan;
  7. Adaptif, analitis, inovatif, dapat bekerja di bawah tekanan & kerjasama tim;
  8. Bersedia ditempatkan seluruh unit kerja perusahaan;

Spesifikasi Khusus

  1. Mampu melakukan reviu kontrak bisnis perusahaan;
  2. Mampu melakukan kajian hukum dan tindakan-tindakan yang diperlukan sesuai kewenangannya, terhadap permasalahan hukum yang dihadapi oleh perusahaan/ unit-unit kerja dalam perusahaan.
  3. Mampu menyusun, membuat pertimbangan/ rekomendasi dan mensosialisasikan atas produk hukum yang diperlukan bagi perusahaan agar selaras dengan perubahan/ perkembangan hukum nasional maupun internasional;

TAHAPAN SELEKSI

Tahapan Seleksi Rekrutmen Tahun 2021 ini melalui 5 tahap, yaitu:

  • Tahap I   : Seleksi Administrasi

Hasil dari Seleksi Tahap I akan diumumkan secara on-line melalui website: www.len.co.id/karir. Seleksi administrasi dilakukan oleh pihak Len

  • Tahap II  : Assesment Test

Assesment test dilakukan oleh konsultan. Pada Seleksi Tahap II pelamar diminta untuk membawa dokumen-dokumen sebagaimana tersebut pada ketentuan Verifikasi Kelengkapan & Keaslian Dokumen

  • Tahap III : Interview User & SDM
  • Tahap IV : Interview Direksi
  • Tahap V   : Tes Kesehatan
Daftar online : KLIK DI SINI
Pendaftaran di tutup : 09 Mei 2021

Seluruh proses seleksi tidak dikenakan biaya apapun, hanya kandidat yang memenuhi kualifikasi yang akan diproses selanjutnya. Demikian informasi lowongan ini kami sampaikan terima kasih dan semoga bermanfaat.

Ikuti kami di media sosial :
IG @rekrutmedan1 - FB @Lokermedan - IG @de.kerja

Posting Komentar

0 Komentar